Posted by : Yoga Selasa, 26 Juni 2012




1. Noktah Merah Perkawinan
Nih dia yang pertama. Noktah Merah Perkawinan. Sinetron ini ada pada tahun 1996 sampai 1999. Pemian-pemain yang berperan di sinetron ini tuh ada Cok Simbara dan artis ternama kayak Ayu Azhari. Wah, lawas-lawas ya..


2. Pernikahan Dini
Nah nah nah, masih inget nggak jaman-jaman rambut belah tengah lagi tren? Ini dia nih pelopornya, Syahrul Gunawan di sinetron Pernikahan Dini. Pernikahan Dini ini nggak diperanin oleh Dini loh, tapi diperankan sama Agnes Monica. Sinetron ini dulu ada pada tahun 2001.

3. Keluarga Cemara Kalau yang satu ini, sinetron keluarga sederhana. Yap betul, judulnya Keluarga Cemara. Hemm, kayak nama pohon ya keluarganya. Sinetron ini dimulai pada 6 Oktober 1996 terus tamatnya tanggal 28 Februari 2005.

4. Tersanjung
Nih, sinetron legendaris selanjutnya. Sinetron ini adalah sinetron terpanjang loh, season-nya dari Tersanjung 1 sampe Tersanjung 7. Sinetron ini mulai tahun 1998 sampai 2005. Pemain yang ada di film ini tuh kayak Cut Tari, Febi Febiola, dan lain-lain.


5. Tersayang
Sinetron ini juga terkenal loh. Jaman dulu, kalo nggak nonton ini berarti nggak gaul. Sinetron Tersayang tayang tahun 1999 sampai tahun 2000. Artis utamanya adalah Anjasmara. Sinetron ini dikenal banget loh, sampai-sampai banyak baju dan topi yang ada tulisan “Tersayang”-nya.


6. Si Doel Anak Sekolahan
Si Doel Anak Sekolahan adalah Sinetron televisi dari Indonesia yang disutradarai Rano Karno sebagai si Doel. Serial ini pertama ditayangkan di RCTI sekarang Indosiar mulai ditayangkan pertama perdana sejak pada medio 1996 dan akhir ditayangkan penutup tamat sejak pada tanggal hari Jumat, 11 Juni 2004 terdiri dari 162 Episode dan 7 Season. Sejauh ini, Si Doel Anak Sekolahan berhasil menjadi sinetron Indonesia terlama yang ditayangkan di televisi, dengan 7 season dan 162 episode (hingga Season 7).

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

This Blog was made by Yoga All Rights Reserved © 2012.. Diberdayakan oleh Blogger.

Donate

Donate Bitcoin

Popular Posts

Clock

Visitor

Blogroll

Blog Archive

- Copyright © Kaibo - Powered by Blogger -